RANGKUMAN AGAMA ISLAM
100 PERBAN Perban adalah suatu kain yang di gunakan untuk mem- balut luka dan sebagainya. Jika perban tidak dililit selain pada bagian yang terluka atau sakit dan tidak mengenai salah satu anggota bagian tayamum, seseorang mengu- sapkan air wudhu di atas perban tersebut lalu bertayamum dan melaksanakan shalat tanpa perlu mengulanginya. Apabila seseorang melilitkan perbannya setelah ber- wudhu, dia tidak perlu mengulangi shalatnya meskipun perban menutupi salah satu bagian tubuh yang tidak terluka. Apabila seseorang melilitkan perban pada salah satu anggota tayamum, orang tersebut wajib mengulangi sha- latnya. Begitu pula, seseorang harus mengulangi shalat- nya apabila perban dililit sebelum berwudhu dan menutupi bagian tubuh yang tidak terluka.
RkJQdWJsaXNoZXIy NTY0MzU=